Selamat Datang di Laman DIK UB

Universitas Brawijaya selaku Badan Publik tentu memiliki informasi yang dibutuhkan oleh Publik. Berbagai pelaksanaan tugas Universitas Brawijaya sangat terkait erat dengan kehidupan masyarakat, khususnya di bidang pelayanan Pendidikan Tinggi, sehingga informasi hasil penyelenggaraan, pengelolaan dan pelaksanaan tugas dibidang pendidikan tinggi sangat dibutuhkan oleh publik. Oleh karena itu, Salah satu langkah strategis tersebut yang telah dilakukan oleh UB adalah dengan dibentuknya Divisi Informasi dan Kehumasan (DIK), yang sekaligus melaksanakan tugas-tugas Pejabat Pengelola Informasi dan Dokumentasi (PPID) di Universitas Brawijaya.

Berita Terbaru

Panorama UB
Informasi Layanan Umpan Balik UB-Care dan Lapor.go.id Bulan November 2023
Pada bulan November 2023 tercatat terdapat 37 umpan balik yang telah masuk di sistem layanan UB-Care...
Selanjutnya
Informasi Layanan Umpan Balik UB-Care dan Lapor.go.id Bulan Oktober 2023
Pada bulan Oktober 2023 tercatat terdapat 80 umpan balik yang telah masuk di sistem layanan UB-Care yang...
Selanjutnya
UB-Care
Laporan Sistem Layanan Umpan Balik (UB-Care) & LAPOR.go.id September 2023
Pada bulan September 2023 tercatat terdapat 62 umpan balik yang telah masuk di sistem layanan UB-Care...
Selanjutnya
Ketua LPP sedang memberikan sambutan di meja narasumber
UB Selenggarakan Workshop Pelayanan Inklusif bagi Tenaga Kependidikan UB
Pada Selasa – Rabu (26 – 27/09/2023), bertempat di Ruang Majapahit 2 & 3, Hotel Santika...
Selanjutnya
gedungrektoratub
Laporan Sistem Layanan Umpan Balik (UB-Care) & LAPOR.go.id Agustus 2023
Pada bulan Agustus 2023 tercatat terdapat 50 umpan balik yang telah masuk di sistem layanan UB-Care yang...
Selanjutnya
Suasana kelas Lab TIK 2 saat pelatihan
DIK Ikuti Pelatihan Peningkatan Pemanfaatan Teknologi Google di UB
Pada hari Selasa (3/9/2023), bertempat di Laboratorium TIK 2 dan 3, Gedung Rektorat Lama Universitas...
Selanjutnya
Tugu dan Lapangan UB
Laporan Sistem Layanan Umpan Balik (UB-Care) Juli 2023
Pada bulan Juli 2023 tercatat terdapat 41 umpan balik yang telah masuk di sistem layanan UB-Care yang...
Selanjutnya
UB-Care
Informasi Layanan Umpan Balik UB-Care Bulan Juni 2023
Pada bulan Juni 2023 tercatat terdapat 43 umpan balik yang telah masuk di sistem layanan UB-Care. Secara...
Selanjutnya
Suasana Rapat Koordinasi SKM dengan DTI
Koordinasi Persiapan Survei Kepuasan Masyarakat UB Melalui Sistem Informasi
Jumat (5/7/2023) Subdivisi Penanganan Keluhan dan Survei Kepuasan, Divisi Informasi dan Kehumasan (DIK)...
Selanjutnya

Tautan